Tidak bisa dipungkiri, jaman sekarang kuliah di jurusan Teknik Informatika dan Ilmu Komputer masih menjadi jurusan favorit yang banyak diminati oleh calon mahasiswa baru. Bagi Anda yang menginginkan jurusan ini dan ingin berkuliah di Semarang, Anda dapat mempertimbangan beberapa perguruan tinggi swasta berikut. 1. Universitas Dian Nuswantoro Universitas yang telah mengalami perkembangan sangat pesat ini […]